15 Desember 2012

YANG BOLEH DI BAWA SAAT RAFTING

Yang Perlu dibawa
Apa saja yang perlu dibawa saat mau rafting di Batu Rafting?
1. Niat yang kuat, semangat pasti bisa dan rasa senang (wajib)
2. Kaos lengan panjang dan celana panjang/pendek selama rafting (bawa sendiri, sewa juga ada)
3. Topi (optional)
4. Baju ganti (bawa sendiri)
5. Helm (sudah kami sediakan)
6. Dayung (sudah kami sediakan)
7. Pelampung (sudah kami sediakan)
8. Sandal/sepatu yang ringan

Yang tidak perlu dibawa dan boleh dititipkan:
1. Dompet
2. Handphone
3. Perhiasan yang mengganggu
4. Cek/biro gilyet (“-”)
5. Arloji/jam tangan
6. Tas, mobil, anak-anak, bayi dll (apa saja yang dirasa perlu deh….)



Untuk pemesanan Rafting di Songa Rafting Probolinggo, Rafting Kasembon Malang, Rafting Kaliwatu Batu, Batu Rafting, rafting-pacet.com, Kediri Rafting dan rafting di daerah yang lain.

Untuk konsultasi Training Motivasi Malang, Outbound Malang, Wisata Malang, Travel di Malang dan Hotel di Malang Jatim yang sesuai dengan kebutuhan tim Anda, Silahkan menghubungi office kami untuk informasi lebih lanjut:Silahkan menghubungi office kami untuk informasi lebih lanjut:

JAKARTA          
Jl. Rawamangun Muka Raya No. 5 RT. 4 RW. 14 Rawamangun – Jakarta Timur 13220
Mobile: 081 334 664 876 / 085 311 091 054

SURABAYA
Jl. Nginden Semolo 44 Surabaya
Mobile: 087 836 152 078 / 085 755 059 965

MALANG
Perum Taman Landungsari Indah N1 Malang
Mobile : 082 231 080 521 / 0858 1219 5551
Pin BB : 5E0C2C45

Email :
indonesiasukses@yahoo.com

indonesia.tips@gmail.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar